News Update

Hai Movie Lovers!!

Good News nihh...

Sekarang kamu bisa order DVD Ultimate & DVD Regular "Catatan Harian Si Boy" serta DVD Premium & DVD Regular"Demi Ucok" loohhh secara online....

Ga perlu repot nyari di mall atau di tempat lain lagi, kamu bisa langsung pesan online melalui VEI dan pesanan kamu langsung tiba di depan pintu rumah :)

"Catatan Harian Si Boy" Ultimate Edition @Rp. 99.000,-

Bonus: Special Features disc (Behind the Scenes, Director’s Statement, Bloopers, Deleted Scenes, Charity Auction, The Journey, Photo Gallery, Trailers), Booklet & Postcard

"Catatan Harian Si Boy" Regular Edition @Rp. 49.000,-

Bonus: Postcard

"Demi Ucok" DVD Premium @Rp. 79.000,-

Bonus: Special Features (Behind the Scenes, Deleted Scenes, Photo Gallery, Poster Gallery, Video Clips, Trailers), Stickers, Booklet, Postcard

"Demi Ucok" DVD Regular @Rp. 49.000,-

Bonus: Postcard

*harga belum termasuk ongkir

Yang mau order bisa langsung melalui:

fb: facebook.com/VideoEzyIndonesia

twitter: @videoezyind

email: michelle.dharmawan@videoezy.co.id

Ditunggu yaaa pesanan kamu :)

Selasa, 10 Juli 2012

Woman in Black



Woman in Black
Kalau kamu penggemar film Harry Potter sudah pasti kenal sama si ganteng Daniel Radcliffe ini yang berperan sebagai Arthur Kipps di film Woman in Black.
Arthur Kipss terancam dipecat dari kantornya bila tidak berhasil mengurus dokumen rumah kosong pada desa yang terpencil. Sejak istrinya meninggal setelah melahirkan putranya, Joseph Kipps ang diperankan oleh Misha Handley, Arthur bertekat untuk tidak menyia-nyiakan pekerjaannya demi Joseph Kipps. Arthur pun ditugaskan mendata jumlah kekayaan dari rumah yang terletak di tengah rawa bernama Eil Marsh House, Ceritanya bermula dari sini dimana Eil Marsh House ini dianggap sebagian warga sebagai rumah yang membawa kutukan. Ketika mulai melakukan pekerjaannya mengumpulkan dokumen, gangguan gangguan mistis mulai banyak dirasakan mulai dari suara-suara anehm kursi yang bergerak sendiri hingga penampakan wanita misterius yang selalu menggunakan busana hitam.

Saat warga mulai menyadari kegiatan yang dilakukan Arthur, mereka mulai membencinya. Hampir semua warga menolak kehadirannya karena ada mitos yang beredar didesa tersebut, bila penampakan wanita berjubah hitam menandakan akan ada nyawa anak kecil yang akan direnggut.

Daniel Radcliffe sebagai peran utama disini terlihat sangat jauh berbeda image nya dengan image Harry Potter yang selama ini melekat dalam dirinya. Daniel berperan sangat dewasa dengan karakter seorng ayah yang memiliki satu anak.Yang mengagumkannya, Daniel berhasil membunuh image Harry Potter lewat film Woman in Black ini ketika ekspresi yang dikeluarkannya sangatlah natural dan dikagumi oleh para pengkritik film

Tidak ada komentar:

Posting Komentar